BRI
Berita Liga 1
Imbangi Arema FC, Pelatih Persiraja Banda Aceh Senang
Pelatih Persiraja Banda Aceh, Sergio Alexandre, buka suara terkait hasil imbang antara pemainnya dan Arema FC. Sang pelatih mengaku merasa puas dengan permainan anak asuhnya pada pertandingan tersebut.
10 Feb 2022
Berita Liga 1
Ketua PSSI: Tidak Mudah Hentikan Kompetisi BRI Liga 1 2021/2022
Ajang BRI Liga 1 2021/2022 kini tengah digempur badai virus Corona. Akan tetapi, Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan, mengisyaratkan jika kompetisi akan terus dilanjutkan.
05 Feb 2022
Berita Liga 1
Persib Bandung Pasang Target Tinggi di Ajang BRI Liga 1
Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts, mengusung target tinggi di ajang BRI Liga 1 2021/2022. Pelatih yang berasal dari Belanda tersebut berani mematok target tinggi karena mempunyai posisi yang merata di setiap lini. Mulai dari lini belakang hingga ke lini depan.
14 Aug 2021
Berita Liga 1
Ini Antisipasi Polri Agar Tak Ada Nobar BRI Liga 1 2021/2022
Ajang BRI Liga 1 2021/2022 dijadwalkan akan digelar pada 27 Agustus yang akan datang. Kompetisi kasta tertinggi Tanah Air tersebut akan digelar secara tertutup. Hal itu berarti laga digelar tanpa dihadiri penonton di stadion karena kasus virus Corona masih tinggi.
14 Aug 2021
Berita Liga 1
Ketua PSSI Klaim Sudah Punya Izin untuk BRI Liga 1
Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan, menyebut jika mereka sudah memiliki izin dari Kepolisian untuk melaksanakan kompetisi BRI Liga 1 2021/2022. Kompetisi paling bergengsi di Tanah Air tersebut rencananya akan dimulai pada 27 Agustus yang akan datang.
13 Aug 2021
Berita Liga 1
Emtek Group akan Siarkan 306 Laga BRI Liga 1 2021/2022
Kali ini, EMTEK Group akan kembali menjadi penyiar resmi kompetisi Liga 1 untuk gelaran musim 2021/2022. Peresmian sebagai pemegang hak siar ini diumumkan pada, Kamis (12/8/2021).
12 Aug 2021
Berita Liga 1
Kenapa BRI Siap Jadi Sponsor Utama BRI Liga 1 2021/2022?
Sala satu bank BUMN (Badan Usaha Milik Negara), BRI, resmi menjadi sponsor utama kompetisi BRI Liga 1 musim 2021/2022 ini. Acara peresmian ini dilakukan pada saat peluncuran kompetisi paling bergengsi di Tanah Air tersebut.
12 Aug 2021
Berita Liga 1
Kacau, Persiapan BRI Liga 1 PSM Makassar Hanya Dihadiri 7 Pemain
PSM Makassar sudah bergerak untuk mulai mempersiapkan diri menjelang tampil di BRI Liga 1 2021/2022. Hanya sayangnya, latihan perdana PSM yang digelar di Bosowa Sports Center, Kamis (5/8/2021) hanya dihadiri tujuh pemain.
06 Aug 2021
Berita Liga 1
Benarkah Bank BRI Menjadi Sponsor Baru Liga 1?
Misteri terkait siapa pengganti Shopee yang sebelumnya menjadi titel sponsor Liga 1 2021/2022 akhirnya terpecahkan. Salah satu perusahaan BUMN, BRI, dipastikan akan menjadi titel kompetisi yang baru.
05 Aug 2021