Antonio Conte Out
Berita Serie A
Inter Milan Resmi Tunjuk Simone Inzaghi Jadi Pelatihnya
Spekulasi terkait siapa pelatih baru Inter Milan akhirnya diketahui. Nerazzurri baru saja resmi memperkenalkan Simone Inzaghi sebagai manajer pelatih mereka pada musim panas ini.
03 Jun 2021
Berita Serie A
Menyedihkan! Usai Juara, Inter Milan dan Lille Ditinggal Pelatihnya
Ada sedikit persamaan nasib antara tim asal Italia, Inter Milan, dengan tim asal Prancis, Lille. Mereka berdua sama-sama meraih juara liga namun kemudian langsung ditinggal oleh pelatih mereka masing-masing.
29 May 2021
Berita Serie A
Pesan Perpisahan Menyentuh Antonio Conte untuk Inter Milan
Kebersamaan Antonio Conte dengan Inter Milan ternyata tidak bertahan lama. Akhirnya, mereka berdua harus mengambil jalan sendiri-sendiri karena masalah ekonomi yang dialami dalam beberapa bulan terakhir.
29 May 2021
Berita Serie A
Baru Juarai Serie A, Kenapa Antonio Conte Pergi?
Antonio Conte membuat kejutan dengan pergi meninggalkan Inter Milan. Hal ini pastinya membuat pertanyaan besar, apalagi Conte baru saja mengantarkan Nerazzurri meraih juara Serie A pertamanya setelah sekian lama.
27 May 2021
Berita Serie A
Inter Milan Resmi Berpisah dengan Antonio Conte
Sang juara Serie A 2020/2021, Inter Milan, membuat sebuah pengumuman mengejutkan terkait Antonio Conte. Nerazzurri resmi berpisah dengan pelatih yang sudah mengantarkan mereka meraih scudetto musim ini.
27 May 2021